Mandi seharusnya bisa menimbulkan perasaan tenang, relaks sehingga pikiran akan menjadi segar sesudahnya. Mandi juga bisa untuk menghilangkan stress, melembapkan kulit dan memberi nutrisi pada kulit dengan menambahkan minyak khusus (oil bath). Anda bisa membuat gelembung busa yang banyak agar Anda merasa nyaman.
Tetapi, kalau jenis kulit Anda kering sekali, anda perlu mewaspadai beberapa produk yang mengandung wewangian, karena bisa mengakibatkan iritasi. Tapi, kalau Anda tetap ingin berendam, usahakan agar suhu air tidak terlalu panas (suam-suam kuku). Karena air yang terlalu panas bisa merusak jaringan pelindung yang terdapat pada kulit.
Tetapi, kalau jenis kulit Anda kering sekali, anda perlu mewaspadai beberapa produk yang mengandung wewangian, karena bisa mengakibatkan iritasi. Tapi, kalau Anda tetap ingin berendam, usahakan agar suhu air tidak terlalu panas (suam-suam kuku). Karena air yang terlalu panas bisa merusak jaringan pelindung yang terdapat pada kulit.
0 Comments