Alasan Kenapa Sifat Wanita Pemboros

By poetry - 18.57

Agaknya ….anggapan kalo kaum wanita lebih boros dibandingkan pria, bukanlah sekadar isapan jempol, malah ada buktinya.

Menurutnya para pakar perencana keuangan dari Jerman, secara umum, wanita memang lebih memiliki kecenderungan untuk boros daripada pria. Penyebabnya, karena dalam segala hal, wanita lebih mengandalkan otak kanan,  yang  berperan dalam hal seni dan psikologi, termasuk juga nafsu dan emosi. Sedangkan pria sebaliknya, lebih mengandalkan otak kiri,  yang berperan dengan segala sesuatu yang sifatnya logis dan matematis.

Jadi…. itulah alasannya, kenapa wanita jadi lebih mudah tergiur kalo melihat barang-barang yang bagus,  karena mereka, kurang bisa mengendalikan hawa nafsu.

  • Share:

You Might Also Like

0 Comments