Cuci Baju dengan Air Panas, Jauh lebih Bersih

By poetry - 19.20

Ternyata, cuci baju bukanlah urusan sepele lho asal kucek-kucek, bilas, beres! untuk mendapatkan baju bersih cemerlang terhindar dari kuman, baju kotor harus dicuci dengan air panas bersuhu 60 derajad celcius. Karena pada suhu ini benda-benda pemicu alergi, seperti debu, tungau, bulu bintang, dan serbuk tanaman, bisa 100 persen disingkirkan! Sedangkan kalo hanya memakai air hangat, kuman yang terbunuh hanya 6,5 persennya saja.

Tapi kalo menurut Anda, mencuci dengan air panas dirasa kurang praktis, coba alternatif lainnya. Cucilah baju kotor dengan air bersuhu lebih rendah antara 30 sampai 40 derajad celcius. Kemudian, bilas dengan air dingin dua kali, masing-masing 3 menit. Setelah itu, bisa dipastikan, kuman akan menyingkir.

  • Share:

You Might Also Like

0 Comments