Investasi uang di masa sulit

By poetry - 00.02



Tak ada salahnya jika Anda menginvestasikan simpanan uang ke berbagai alternatif produk investasi yang ada di pasaran. Diharapkan, dalam jangka panjang investasi Anda bisa memberikan hasil yang tidak kalah dengan apa yang telah diperoleh dari pekerjaan tetap Anda.
       
Prioritaskan pengeluaran keluarga berdasarkan kebutuhan, bukan keinginan. Beli barang-barang yang Anda butuhkan dan tunda membeli barang yang tergolong mewah, sesuai keinginan Anda. Karena, jika Anda mendahulukan membeli barang yang diinginkan, dan ketika pada gilirannya membeli barang yang dibutuhkan, dikhawatirkan uang Anda sudah habis.
       

  • Share:

You Might Also Like

0 Comments