Tips Selesaikan Tugas Kantor di Rumah(4)

By poetry - 19.12

Untuk menyelesaikan tugas di kantor, ada baiknya Anda menyediakan segelas air putih di meja Anda, sehingga ketika haus, Anda tidak perlu mondar-mandir mengambil air. Dan sediakan pula camilan atau makanan ringan.

Anda perlu ingat bahwa rumah berbeda dengan kantor. Sebaiknya Anda tidak terbawa oleh stres di kantor. Berhentilah sejenak saat Anda merasa lelah. Renggangkan otot-otot Anda dan pejamkan mata sejenak. Kemudian pekerjaan dapat Anda lanjutkan lagi saat kelelahan Anda sudah mulai hilang.

Nah, dengan suasana yang lebih rileks, pekerjaan Anda dapat selesai tanpa terasa. Andapun dapat bernapas lega. Jangan lupa, jika telah selesai, bereskan semua dokumen dan berkas pekerjaan.

  • Share:

You Might Also Like

0 Comments