Ingin Panjang Umur Bertemanlah

By poetry - 23.59

Selain mengonsumsi makanan bergizi, olahraga teratur, dan pola hidup sehat, ternyata…dengan memiliki banyak teman, kita juga bisa berumur panjang. Nah, teman yang dimaksud, bukan hanya seseorang yang bisa diajak saling berbagi baik dalam susah maupun senang. Tapi lebih dari itu. Hal ini bisa terjadi karena… teman punya pengaruh yang besar pada kebiasaan seperti merokok, minum dan olahraga. Itu artinya… mereka yang memiliki banyak teman dan hubungan mereka sangat kuat (hal positif), bisa hidup lebih panjang dibanding mereka yang memiliki sedikit kawan. Jadi…kalo Anda ingin berumur panjang, nggak ada salahnya banyak berteman?

  • Share:

You Might Also Like

0 Comments