Bagi Anda yang suka memasak di dapur, bumbu adalah bagian yang utama. Ternyata membumbui masakan bisa bermanfaat untuk membunuh bakteri. Misalnya, apel yang di pasteurisasi. Menambahkan campuran sesendok teh ke dalam 64 sari apel yang belum di pasteurisasi dapat membunuh sekitar 99% bakteri E. Coli yang mungkin ada, demikian dikatakan peneliti microbiology di Universitas Kansas State di Manhattan, Kansas.
Mereka juga menemukan bahwa menambahkan sekitar 3 sendok teh clove pada setiap seperempat pon hamburger juga memiliki efek yang sama. Anda bisa menambahkan lebih banyak clove, cinnamon, bawang putih, dan oregano. Bakteri E. Coli dapat memicu timbulnya keracunan makanan serius, kerusakan ginjal, dan bahkan bisa menyebabkan kematian. Anda tetap harus memanaskan makanan Anda meskipun bumbu juga dapat membantu.
0 Comments