Menggosok gigi sebenarnya hal yang wajar yang anda lakukan setiap hari. Tapi kalo dilakukan dengan tidak benar, bisa berakibat fatal. Terlebih lagi kalo hal itu dilakukan oleh anak-anak.
Sebenarnya tidak perlu waktu lama untuk menggosok gigi, tapi cukup dua menit saja dengan tekanan yang setara. Sebab bila terlalu lama menggosok gigi dapat menyebabkan kerusakan permanen.
Selain itu tingkat plak gigi akan bertambah dan email gigi mudah rusak. Sehingga sebagai orang tua hendaknya memperhatikan cara menggosok gigi putra/putrinya supaya dapat melakukannya dengan benar. Gosok gigi yang benar yaitu dari atas kebawah.
0 Comments