Orang yang tetap tenang, stabil dan tidak terusik oleh situasi seberat dan serumit apa pun, pasti disukai atasan dan karyawan lain di tempat kerja. Para atasan biasanya menyukai bawahannya yang 'berotak encer' dan jernih dalam berpikir bila sedang menghadapi krisis pekerjaan.
Jika Anda penuh kepercayaan diri dan tenang dalam berbagai situasi, itu artinya secara mental Anda telah siap menangani berbagai masalah rumit. Dan tentu saja sikap tersebut akan dinilai oleh atasan Anda sebagai nilai plus dari Anda.
0 Comments