Tidak sedikit orang yang menyepelekan jenis sayuran kangkung dimana selain harganya murah dan mudah untuk mendapatkannya. Ternyata sayuran hijau ini tidak hanya mampu meringankan penderita insomnia, melainkan juga dapat menyembuhkan penyakit wasir. Bila terserang wasir, anda dapat membuat ramuan kankung. Untuk membuatnya anda hanya perlu memblender 100 gr kangkung, 10 g temu hitam dan 10 g kunyit, diblender dengan air secukupnya. Aduk hingga rata, kemudian minum. Dan bila anda ingin melakukan pengobatan dari luar, maka anda dapat menyediakan kangkung secukupnya, kemudian dilumatkan dengan garam, dan kemudian dioleskan ke bagian yang sakit.
0 Comments